Masih di Nagrak Sukabumi, Longsor Rusak Puluhan Hektare Lahan Pertanian

- Redaksi

Minggu, 6 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Longsor di Nagrak Sukabumi. l Nika Aulia

Longsor di Nagrak Sukabumi. l Nika Aulia

SUKABUMIHEADLINE.com l NAGRAK – Wilayah Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, dikepung bencana tanah longsor pada Sabtu (5/11/2022) sekira pukul 15.00 sore.

Sedikitnya terdapat tiga titik longsor di tiga desa berbeda, yakni Desa Nagrak Utara, Nagrak Selatan dan Babakan Panjang.

BERITA TERKAIT:

Tanah Longsor di Nagrak Sukabumi, Tutup Akses Jalan

Lagi, Longsor Jebol Dinding Rumah Warga Sinagar Nagrak Sukabumi

Sementara pada hari yang sama, bencana serupa juga terjadi di Kampung Legok Pawenang RT 04/06, Desa Babakan Panjang, Kecamatan Nagrak.

Salah seorang warga, Nika Aulia (19) mengatakan bencana tebing tanah longsor terjadi setelah wilayahnya diguyur hujan deras pada Sabtu sore.

Baca Juga :  Akhir Pelarian Medi, Pelaku Pembacokan di Ciambar Sukabumi Diringkus di Jakarta

“Aliran saluran irigasi meluap karena hujannya deras. Kayaknya tebing saluran air gak kuat nahan luapan air,” kata Aulia kepada sukabumiheadline.com, Ahad (6/11/2022) pagi.

Akibat bencana tersebut, tambah Aulia,  sekira 12 hektar lahan pertanian terdampak karena diterjang material longsoran.

“Lumayan luas, kayaknya lebih dari sepuluh hektar area kebun dan persawahan milik warga,” jelasnya.

Hingga berita ini ditulis, belum ada pernyataan resmi dari pihak terkait.

Berita Terkait

Pelajar asal Sukabumi tewas di tempat, korban lakalantas maut di jalan tol
DPRD Kabupaten Sukabumi gelar Raker bareng Bapemperda, ini hasilnya
Miris! Pencabulan anak di Sukabumi: Korban balita, pelaku pemuda 19 tahun
Warga Kalibunder Sukabumi: 80 tahun RI Merdeka tak pernah lihat Jalan Kabupaten mulus
Cor Jalan Kabupaten Sukabumi tak tuntas, banjir terjang rumah warga Bojonggenteng
Siswi MTs catat nama pem-bully sebelum pilih gandir di Cikembar Sukabumi
Ini biang kerok banjir Cisolok Sukabumi
Baru nikah 10 hari, pria asal Sukabumi malah bacok kepala istri

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 15:24 WIB

Pelajar asal Sukabumi tewas di tempat, korban lakalantas maut di jalan tol

Selasa, 4 November 2025 - 21:00 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi gelar Raker bareng Bapemperda, ini hasilnya

Selasa, 4 November 2025 - 07:43 WIB

Miris! Pencabulan anak di Sukabumi: Korban balita, pelaku pemuda 19 tahun

Selasa, 4 November 2025 - 01:10 WIB

Warga Kalibunder Sukabumi: 80 tahun RI Merdeka tak pernah lihat Jalan Kabupaten mulus

Senin, 3 November 2025 - 03:11 WIB

Cor Jalan Kabupaten Sukabumi tak tuntas, banjir terjang rumah warga Bojonggenteng

Berita Terbaru

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto- Istimewa

Ekonomi

Kilang minyak modular Sukabumi dibangun tahun ini

Rabu, 5 Nov 2025 - 15:00 WIB