Mengenal 5 jenis buah paling banyak dihasilkan dari Sukabumi

- Redaksi

Rabu, 3 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Buah salak salah satu komoditas dari Sukabumi. - Istimewa

Buah salak salah satu komoditas dari Sukabumi. - Istimewa

sukabumiheadline.com – Sukabumi merupakan kabupaten terluas di Provinsi Jawa Barat, yakni mencapai 4.145,70 kilometer persegi. Karenanya, daerah yang kini memiliki jalan tol ini dalam proses pemekaran wilayah menjadi dua, yakni Sukabumi dan Sukabumi Utara. Baca lengkap: Membanding Jumlah Penduduk dan Luas Wilayah Sukabumi dan Sukabumi Utara

Namun demikian, selain memiliki luas wilayah yang besar, Sukabumi juga memiliki banyak potensi ekonomi unggulan yang sangat terbuka untuk digali dan dikembangkan.

Dari mulai pariwisata, industri dan manufaktur, pertanian dan perkebunan, hingga perikanan dan lain sebagainya.

Sementara, mengutip data Renstra Dinas Pertanian 2021-2026, ternyata ada lima buah unggulan dari Kabupaten Sukabumi. Bahkan sejumlah buah lainnya tergolong jarang terlihat pohonnya, namun ternyata termasuk ke dalam buah yang dihasilkan dari kota ini, seperti salak dan nanas.

Adapun 5 komoditas buah-buahan unggulan tertinggi dari Kabupaten Sukabumi, adalah pisang sebanyak 105.454,3 kilogram, pepaya 10.996,6 kg, mangga 8.975,5 kg, jambu biji 8.155,9 kg, dan alpukat 3.955,7 kg.

Baca Juga :  25 jenis buah dihasilkan dari Kabupaten Sukabumi, dari alpukat hingga jengkol

Selanjutnya, ada buah nangka 3.709,7 kg, rambutan 1.623,9 kg, durian 2.991,6 kg, manggis 1.871,1 kg, sawo 1.338,8 kg, dan sirsak 1.084,9 kg.

Selanjutnya, juga ada buah sukun 1.028,7 kg, dukuh 609 kg, salak 321,7 kg, belimbing 309,3 kg, jeruk besar 299,8 kg, dan nanas 99,5 kg dalam daftar buah yang dihasilkan dari Sukabumi.

Berita Terkait

Ada BLT Rp300 ribu, warga Sukabumi wajib tahu 8 fokus Dana Desa 2026 sesuai Permendesa 16/2025
Belanja online fesyen lokal berkualitas di Elizabeth, ada ribuan produk dan gratis ongkir
Cara mendapatkan pupuk bersubsidi di Sukabumi sesuai HET
Ini lho jenis-jenis sumbangan bebas pajak di Indonesia
Kilang minyak Sukabumi kapan? 6 proyek Danantara groundbreaking Januari 2026, ini kata Mensesneg
Menanti IPO Persib di Bursa Efek Indonesia tawarkan 45% saham, ini penjelasan OJK
Dana Desa 2025-2026 larinya ke mana? Begini menurut BPK, Kemenkeu dan Permendes
Resmi! Daftar UMSK Jabar 2026 hasil revisi, Sukabumi Rp3,850 juta

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:15 WIB

Ada BLT Rp300 ribu, warga Sukabumi wajib tahu 8 fokus Dana Desa 2026 sesuai Permendesa 16/2025

Kamis, 8 Januari 2026 - 04:12 WIB

Belanja online fesyen lokal berkualitas di Elizabeth, ada ribuan produk dan gratis ongkir

Kamis, 8 Januari 2026 - 03:27 WIB

Cara mendapatkan pupuk bersubsidi di Sukabumi sesuai HET

Rabu, 7 Januari 2026 - 14:39 WIB

Ini lho jenis-jenis sumbangan bebas pajak di Indonesia

Rabu, 7 Januari 2026 - 10:01 WIB

Kilang minyak Sukabumi kapan? 6 proyek Danantara groundbreaking Januari 2026, ini kata Mensesneg

Berita Terbaru

Julian Alvarez - Ist

Sosok

5 pesepakbola dunia tubuhnya tak ditato

Sabtu, 10 Jan 2026 - 01:55 WIB

Ilustrasi KA Siliwangi relasi Sukabumi-Bandung - sukabumiheadline.com

Jawa Barat

KA Siliwangi relasi Sukabumi-Bandung bakal lewati jalur baru

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:07 WIB