Petani Kebonpedes Sukabumi Jual Sawi 2 Ton ke Istana Presiden

- Redaksi

Kamis, 16 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Saat mobil Pick up bermuatan dua ton sawi tiba di Istana Presiden Bogor I Istimewa

Saat mobil Pick up bermuatan dua ton sawi tiba di Istana Presiden Bogor I Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com I KEBONPEDES – Kepala Desa Kebonpedes Dadan Apriandani mengirim sayuran sawi ke bersama Istana Bogor dengan menggunakan pickup. Menurut Dadan, tanaman sawi tersebut selain dikirim ke Istana Bogor juga akan dikirim ke Istana Negara di Jakarta.

Saat mengirim se-pickup sawi tersebut, Dadan mengaku dikawal Ketua Karang Taruna Desa, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kebonpedes, Kamis (16/9/2021).

“Tanaman sawi sebanyak dua ton telah kami kirim menggunakan pick up. Alhamdulillah, dengan diborongnya tanaman sawi itu, sangat membantu para petani di desa kami,” ujar Dadan kepada wartawan.

Ditambahkannya, dirinya mewakili para petani Kebonpedes telah menyampaikan keluhan mereka soal harga palawija, khususnya sawi, yang selalu turun harga jualnya saat memasuki musim panen.

Baca Juga :  Jauh Merantau dari Aceh ke Sukabumi, Pria Ini Cuma Jualan Obat Haram

“Kita sudah sampaikan kepada staf kepresidenan mengenai keinginan para petani untuk jaminan harga sawi, agar tidak menurun atau harganya tetap stabil saat panen, dan sambutan dari staf kepresidenan sangat baik,” pungkasnya.

Keluhan petani disampaikan Dadan, setelah beberapa waktu lalu petani di desanya memilih membabat tanaman sawi mereka sebab kesal tanaman sawinya tidak laku di pasaran.

Berita Terkait

Deal! Unilever sponsori Persib, ada Rinso Beckham Special Edition
Strategi Mahorahora, UMKM asal Sukabumi lonjakkan omzet hingga raih penghargaan
Mengenal khasiat dan harga fantastis biji pala, kecamatan penghasil di Sukabumi?
Danantara segera groundbreaking 18 proyek flagship, satu di Sukabumi butuh 6,9 ribu pegawai
Ini pemilik Hotel Santika Premiere Hills Resort Cibadak Sukabumi, lahir dari pembredelan media
20 kecamatan penghasil ubi kayu terbesar di Sukabumi, bukan sekadar teman ngopi
Maman wajibkan pelaku usaha kecil daftar aplikasi Sapa UMKM, janji bukan untuk dipajaki
27 kecamatan penghasil ubi jalar di Sukabumi, kenali gizi, mineral dan manfaatnya bagi tubuh

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:36 WIB

Deal! Unilever sponsori Persib, ada Rinso Beckham Special Edition

Rabu, 28 Januari 2026 - 00:16 WIB

Strategi Mahorahora, UMKM asal Sukabumi lonjakkan omzet hingga raih penghargaan

Senin, 26 Januari 2026 - 20:58 WIB

Mengenal khasiat dan harga fantastis biji pala, kecamatan penghasil di Sukabumi?

Senin, 26 Januari 2026 - 15:41 WIB

Danantara segera groundbreaking 18 proyek flagship, satu di Sukabumi butuh 6,9 ribu pegawai

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:10 WIB

Ini pemilik Hotel Santika Premiere Hills Resort Cibadak Sukabumi, lahir dari pembredelan media

Berita Terbaru

Gedung tua peninggalan Belanda - Ilustrasi sukabumiheadline.com

Khazanah

Mengapa di Sukabumi ada nama Loji? Begini asal-usulnya

Kamis, 29 Jan 2026 - 03:02 WIB