Pulang dari Ujunggenteng Seperti Kesurupan di Jalan, Remaja Cicurug Sukabumi Hilang

- Redaksi

Senin, 21 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Diki alias Obeng, remaja Cicurug dikabarkan hilang di Simpenan. l Istimewa

Diki alias Obeng, remaja Cicurug dikabarkan hilang di Simpenan. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l CICURUG – Seorang remaja dikabarkan menghilang dalam perjalanan pulang setelah berwisata dari Pantai Ujunggenteng, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Ahad (20/11/2022) sore.

Remaja hilang bernama Diki atau biasa dipanggil Obeng, warga Kampung Pajagan RT 03/11, Desa Benda, Kecamatan Cicurug.

Ia hilang setelah dalam perjalanan pulang tetiba berteriak seperti orang yang kesurupan. Salah seorang tetangga Diki, Anggi Hermawan mengatakan jika teman Diki langsung panik dan menghentikan sepeda motornya.

“Yang bersangkutan membonceng (menumpang-red) temannya setelah bermain dari Ujunggenteng. Setelah melewati Jalan Kiaradua, tepatnya di sekitar daerah Cigaru, tiba tiba Diki minta turun dari motor seperti orang kesurupan,” jelas Anggi kepada sukabumiheadline.com, Senin (21/11/2022) dinihari.

Kemudian, lanjut Anggi, Diki diturunkan oleh temannya dan ditinggal pergi sendiri.

Baca Juga :  Belasan Ribu Pelajar Kota Sukabumi Senam Massal Demi Rekor MURI

“Sampai malam ini (Ahad malam) Diki belum ditemukan. Khawatir aja, mengingat kondisi alam di sana kan masih banyak hutan,” kata Anggi.

“Sudah ada keluarga yang menyisir jalan ke sana. Keluarga juga sudah lapor ke polisi,” pungkas Anggi.

Bagi warga Sukabumi yang menemukan Anggi, Diki menyarankan untuk menghubungi nomor telpon: 081286491306.

Berita Terkait

Batu numpuk dalam rumah, warga korban bencana Sukabumi nangis tak ada perhatian
Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner
Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru
Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi
Rumah dua perempuan di Ciomas Sukabumi ludes terbakar
Gegara tumpukan sampah, Nadine Merry gagal nikmati keindahan pantai di Sukabumi
Jumlah pria-wanita Sukabumi menikah, bercerai dan jomblo 2025
Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:17 WIB

Batu numpuk dalam rumah, warga korban bencana Sukabumi nangis tak ada perhatian

Rabu, 7 Januari 2026 - 02:43 WIB

Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner

Selasa, 6 Januari 2026 - 22:14 WIB

Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:31 WIB

Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi

Selasa, 6 Januari 2026 - 18:41 WIB

Rumah dua perempuan di Ciomas Sukabumi ludes terbakar

Berita Terbaru

Julian Alvarez - Ist

Sosok

5 pesepakbola dunia tubuhnya tak ditato

Sabtu, 10 Jan 2026 - 01:55 WIB

Ilustrasi KA Siliwangi relasi Sukabumi-Bandung - sukabumiheadline.com

Jawa Barat

KA Siliwangi relasi Sukabumi-Bandung bakal lewati jalur baru

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:07 WIB