Waspada, Malam Ini Sukabumi Diprediksi Diguyur Hujan Disertai Angin Kencang

- Redaksi

Rabu, 12 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hujan deras dan angin kencang merusak puluhan rumah di Kampung Babakan, Desa Sundawenang, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa

Hujan deras dan angin kencang merusak puluhan rumah di Kampung Babakan, Desa Sundawenang, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com l Wilayah Kota dan Kabupaten Sukabumi malam ini diprediksi akan diguyur hujan. Demikian dikutip sukabumiheadlines.com dari bmkg.go.id, Rabu (12/1/2022).

Badan Metereologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meminta masyarakat untuk waspada karena hujan diprediksi akan disertai petir dan angin kencang.

“Siang hari pukul 13.00 WIB hingga petang pukul 19.00 WIB, wilayah Kota dan Kabupaten Sukabumi berpotensi diguyur hujan intensitas sedang hingga lebat,” demikian bunyi pernyataan resmi BMKG.

Sementara, pada malam hari 19.00 – 01.00 WIB, hujan juga berpotensi mengguyur wilayah Sukabumi, tapi dalam intensitas ringan.

Baca Juga :  Asep Japar-Andreas juara Pilkada Sukabumi 2024, Iyos Somantri-Zaenul 498.990 suara

Sedangkan, pada Kamis (13/1/2022) dinihari pukul 01.00 – 07.00 WIB, hujan ringan juga diperkirakan akan mengguyur wilayah Kabupaten Sukabumi.

“Suhu udara wilayah Jawa Barat bagian Selatan berkisar antara 17 – 31 derajat Celcius, dengan kelembaban udara 65-98 persen,” lanjutnya.

Secara umum, angin bertiup dari arah Barat Daya hingga Barat Laut dengan kecepatan 05 – 35 km/jam.

Berita Terkait

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri
DPRD Kabupaten Sukabumi setujui Raperda Perubahan No 15/2023 tentang PDRD
Bocah Sukabumi tenggelam saat mandi di sungai sepulang mengaji akhirnya ditemukan
Bocah 9 tahun hilang tenggelam di sungai Bantargadung Sukabumi

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Jumat, 18 April 2025 - 18:16 WIB

Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis

Jumat, 18 April 2025 - 11:11 WIB

Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri

Berita Terbaru

Gubernur Jawa Barat, Dedy Mulyadi - Facebook

Jawa Barat

Dedi Mulyadi diancam akan dibunuh, Polda Jabar pantau

Rabu, 23 Apr 2025 - 19:06 WIB