5 Meme Lucu Sindir Desain Logo Halal Baru

- Redaksi

Selasa, 15 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Logo halal Sunda Empire. l Istimewa

Logo halal Sunda Empire. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com l Soal kreativitas netizen Indonesia memang tiada duanya. Bahkan, soal militansi warganet +62 terkenal hingga mancanegara. Dari mulai urusan sepak bola hingga kreativitas membuat meme.

Kekinian, warganet Indonesia membuat beragam meme logo “halal” dari berbagai daerah hingga yang bernada sindiran menohok terkait model gunungan dalam pewayangan.

Berikut lima meme logo “Halal” karya netizen +62.

1. Halka Indonesia 

logo 1
Logo halaka indonesia. l Istimewa

 

Saking bingungnya membaca tulisan kaligrafi Halal versi Kementerian Agama, netizen membacanya jadi “Halal Indonesia”.

2. Mahal 

logo mahal
Logo mahal. l Istimewa

Netizen menyindir barang-barang kebutuhan pokok yang mahal, seperti minyak goreng dan terigu.

3. Halal Ultramen

loggggg
Logo halal ultramen. l Istimewa

Menyindir model gunungan wayang dalam logo versi Kemenag.

4. Halah Indonesia 

logo haaalj
Logo halah indonesia. l Istimewa

Berisi tulisan semrawut tentang utang dan harga barang-barang yang serba mahal.

5. Sunda Empire 

logo lordddd 1
Logo halal Sunda Empire. l Istimewa

Logo halal di negeri Sunda Empire pimpinan Lord Rangga.

Berita Terkait

Soeharto satu dari 10 tokoh jadi Pahlawan Nasional 2025, tidak ada dari Sukabumi
Terbitkan SE, Dedi Mulyadi larang guru terapkan hukuman fisik
10 anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, ada Listyo Sigit Prabowo
Pemuda Baduy Dalam korban begal di Jakarta, madu, HP dan uang dirampok
Sumber air AQUA: Ini pernyataan terbaru Badan Perlindungan Konsumen Nasional
Jenderal polisi asal Sukabumi ini resmi tinggalkan Polda Metro Jaya
Loyalis Jokowi, Hasan Nasbi ke Menkeu Purbaya: Nggak ada orang tiba-tiba hebat
Segini ONH dan jatah kuota haji 2026 Jawa Barat, Sukabumi berapa?

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 12:09 WIB

Soeharto satu dari 10 tokoh jadi Pahlawan Nasional 2025, tidak ada dari Sukabumi

Minggu, 9 November 2025 - 04:29 WIB

Terbitkan SE, Dedi Mulyadi larang guru terapkan hukuman fisik

Sabtu, 8 November 2025 - 04:22 WIB

10 anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, ada Listyo Sigit Prabowo

Rabu, 5 November 2025 - 13:28 WIB

Pemuda Baduy Dalam korban begal di Jakarta, madu, HP dan uang dirampok

Selasa, 4 November 2025 - 11:00 WIB

Sumber air AQUA: Ini pernyataan terbaru Badan Perlindungan Konsumen Nasional

Berita Terbaru