Seorang Pria asal Afrika Sengaja Datang ke Bandung Hanya untuk Doakan Eril

- Redaksi

Rabu, 8 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMIHEADLINE.com l Kabar hilangnya putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril di sungai Aare, Bern, Swiss, Kamis (26/5/2022) lalu, telah menarik perhatian banyak kalangan.

Tak hanya di Indonesia, bahkan banyak warga dunia dari berbagai negara menyatakan simpati atas peristiwa tersebut.

Di berbagi platform media sosial, banyak peramal dari berbagai negara ikut meramal nasib Erik. Dari mulai China, Amerika, Eropa seperti Turki hingga Asia Tenggara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ridwan Kamil dan Atalia Praratya sendiri menyebut tragedi di Sungai Aare merupakan musibah. Karena sebenarnya Eril bisa berenang dan telah mengantongi lisensi menyelam.

Baca Juga :  Lisa Mariana resmi tersangka kasus video syur dan pencemaran nama baik RK

Namun demikian, keluarga Ridwan Kamil telah ikhlas dan menyatakan Eril meninggal dunia. Salat gaib telah ditunaikan. Bahkan doa bersama telah dilantunkan baru-baru ini.

Usai bertolak dari Swiss ke tanah air, warga rela antre di rumah dinas Gubernur Jawa Barat untuk ikut berbelasungkawa. Doa dan belasungkawa di halaman Gedung Pakuan, Bandung, Jawa Barat masih terus berlangsung sampai saat ini.

Banyak untaian doa yang dipanjatkan untuk ketenangan Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril. Sekaligus menguatkan keluarga Ridwan Kamil yang tengah berduka.

Baca Juga :  Kesal Jalan Rusak Parah, Warga Sukabumi Posting di FB Sebut Marwan dan Ridwan Kamil

Selain itu, shalat gaib juga digelar di Jember, Jawa Timur. Bahkan, tak tanggung-tanggung, bukan hanya warga Jawa Barat saja yang datang ke Gedung Pakuan. Tampak seorang pria asal Afrika yang turut hadir dan mendoakan. Atalia Praratya lantas menyampaikan apresiasi dan terima kasihnya dalam unggahan Instastory.

Pria asal Afrika rela datang dan berjumpa langsung dengan Kang Emil dan memberi semangat. Niat mulia pria Afrika tersebut mendapat apresiasi dari Atalia, seperti dikutip dari akun Instagram @ataliapr, Rabu (8/6/2022).

Terima kasih kepada bapak pendoa dari Afrika, sudah datang dan mendoakan A Eril langsung di Gedung Pakuan,” tulis Atalia dalam badan video.

Berita Terkait

Ratusan WNA orang ditangkap, tentara gerebek markas penipuan online
Muslim Wali Kota New York City terpilih ajak boikot Starbucks, No Contract, No Coffee!
Ini 6 wali kota Muslim terpilih di Amerika Serikat 2025, satu wakil gubernur
Kejaksaan Turki terbitkan surat perintah penangkapan Benjamin Netanyahu
Israel bikin undang-undang baru, izinkan hukum mati tahanan Palestina
Indonesia sediakan lahan pertanian 15 ribu hektare untuk Palestina di Kaltara
Zohran Mamdani, selangkah lagi Muslim jadi Wali Kota New York
Menteri Negara hamil 83 anak sekaligus, Albania geger

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 11:53 WIB

Ratusan WNA orang ditangkap, tentara gerebek markas penipuan online

Senin, 17 November 2025 - 07:27 WIB

Muslim Wali Kota New York City terpilih ajak boikot Starbucks, No Contract, No Coffee!

Sabtu, 15 November 2025 - 22:04 WIB

Ini 6 wali kota Muslim terpilih di Amerika Serikat 2025, satu wakil gubernur

Minggu, 9 November 2025 - 04:20 WIB

Kejaksaan Turki terbitkan surat perintah penangkapan Benjamin Netanyahu

Rabu, 5 November 2025 - 00:59 WIB

Israel bikin undang-undang baru, izinkan hukum mati tahanan Palestina

Berita Terbaru