Cerita Sandy Walsh di Sela TC di Bandung, Pemain Naturalisasi Icip Makanan Khas Sunda

- Redaksi

Sabtu, 28 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sandi Walsh pamer kue ape di Bandung. l @sandiwalsh

Sandi Walsh pamer kue ape di Bandung. l @sandiwalsh

SUKABUMIHEADLINE.com l Pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Sandy Walsh, tengah mengikuti pemusatan latihan (TC) di Bandung. Di sela kesibukannya berlatih, Sandy Walsh terlihat jalan-jalan dan mencicip jajanan tradisional di Ibu Kota Provinsi Jawa Barat itu.

Meskipun proses naturalisasi Sandy masih berjalan, tapi dia sudah mengikuti TC Timnas Indonesia karena proses naturalisasinya segera rampung.

Karenanya, ia datang ke Indonesia untuk merampungkan urusan administrasi, sekaligus mengikuti pemusatan latihan Timnas Indonesia.

Selama berada di Bandung, ia pun menyempatkan diri untuk berkeliling Kota Kembang. Dikutip sukabumiheadline.com dari Instastory akun Instagram pribadinya, @sandywalsh, Sabtu (28/5/2022), nampak ia tengah mengunjungi Jalan Asia Afrika.

Hallo teman-teman, saya di sini (Bandung). Saya mengunjungi Jalan Asia Afrika,” kata pesepakbola berusia 27 tahun, itu menyapa followers-nya.

Baca Juga :  Main Cemerlang di Liga Belanda, Bek FC Twente: Saya Lebih Merasa Orang Indonesia

Selama berkeliling, Sandy Walsh juga terlihat berfoto dengan para penggemarnya.

Usai berkeliling Jl. Asia Afrika, Sandy Walsh Kemudian mencicipi jajanan tradisional, yaitu kue ape.

Saat mencicipi kue ape, Sandy yang kini bermain untuk klub KV Mechelen itu terlihat sangat menikmatinya. Ia pun memuji rasa jajanan kaki lima khas Sunda itu.

Berita Terkait

Tak lagi AQUA, Dedi Mulyadi suguhkan air minum premium dari Sukabumi untuk tamu
Tren baru penampilan perempuan 2026: Busana, rambut, warna hingga aksesoris
KDM akan dirikan Sekolah Maung: Jurusan, kuota dan lokasi SMK Manusia Unggul
5 tren warna lipstik 2026: Antara volume, ekspresif dan hasil akhir
Kerajaan Salakanagara: Jauh sebelum Pajajaran, 11 raja pernah berkuasa di Tatar Sunda
Daftar sayuran dan buah efektif bantu ginjal menyaring racun
5+4 khasiat buah mengkudu yang luar biasa untuk kesehatan dan cara konsumsi
5 kuliner Sunda yang hampir punah, dari kadedemes hingga ewe deet

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:51 WIB

Tak lagi AQUA, Dedi Mulyadi suguhkan air minum premium dari Sukabumi untuk tamu

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:23 WIB

Tren baru penampilan perempuan 2026: Busana, rambut, warna hingga aksesoris

Selasa, 13 Januari 2026 - 02:51 WIB

KDM akan dirikan Sekolah Maung: Jurusan, kuota dan lokasi SMK Manusia Unggul

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:14 WIB

5 tren warna lipstik 2026: Antara volume, ekspresif dan hasil akhir

Minggu, 11 Januari 2026 - 18:37 WIB

Kerajaan Salakanagara: Jauh sebelum Pajajaran, 11 raja pernah berkuasa di Tatar Sunda

Berita Terbaru

Honda NW F125 - Honda

Otomotif

Honda NW F125: Cek spesifikasi dan harga motor matic retro

Jumat, 16 Jan 2026 - 16:06 WIB

Dua mahasiswa di Sukabumi ditangkap dengan barang bukti narkoba - Polres Sukabumi Kota

Sukabumi

Miris, mahasiswa di Sukabumi kuliah sambil jual narkoba

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:40 WIB

Menteri Keuangan, Purbaya Yudhi Sadewa - sukabuniheadline.com

Ekonomi

Menkeu Purbaya: Bisnis media akan cerah

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:01 WIB