Habib Luthfi Mundur dari Mustasyar PBNU

- Redaksi

Minggu, 16 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Habib Muhammad Lutfi bin Yahya. l Istimewa

Habib Muhammad Lutfi bin Yahya. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com l Habib Luthfi mengundurkan diri Mustasyar Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) masa khidmat 2022-2027. Informasi mundurnya pemilik nama lengkap Habib Muhammad Lutfi bin Yahya dari PBNU dibenarkan orang kepercayaan Habib Lutfi.

“Betul (Habib Luthfi mengundurkan diri dari Musytasyar PBNU). Secara tertulis belum dilayangkan surat resmi dari beliau, tapi secara lisan berdasar penuturan beliau demikian,” kata Habib Muhdor seperti diberitakan republika,co.id pada Sabtu (15/1/2022).

Muhdor juga membantah mundurnya Habib Lutfi sebab kecewa dengan hasil Muktamar NU ke-34 di Lampung. “Tidak, beliau justru dengan penuh kesabaran di Lampung menunggu hingga usia, yang dipikirkan bagaimana muktamar berjalan dengan  lancar, aman tidak ada masalah, alhamdulillah terwujud,” katanya.

Dalam keterangannya, menyebutkan bahwa Habib Lutfi memerintahkan untuk menyampaikan kepada Rois Am PBNU terpilih yakni KH Miftachul Akhyar bahwa Habib Lutfi mundur diri dari jabatan Musytasyar PBNU.

Pun, di media sosial beredar pesan berantai berbunyi:

Baca Juga :  Ramai-ramai kader Nahdliyin bertemu Presiden Israel, ini sikap PBNU

Assalamu ‘alaikum Wr Wb.

Dengan hormat tolong sampaikan kepada rois syuriyah bahwa saya habib Muhammad lutfi bin Ali bin Yahya mengundurkan diri dari jabatan musytasyar NU 2022-2027. Seandainya sebelumnya ada pemberitahuan pun saya tetap mengundurkan diri. Terima kasih dan mohon maaf.

Wassalamu ‘alaikum Wr Wb.

Pekalongan,Sabtu 15 Januari 2022.

Hormat kami

Habib Muhammad Lutfi bin Ali bin Yahya.

Berita Terkait

10 anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, ada Listyo Sigit Prabowo
Pemuda Baduy Dalam korban begal di Jakarta, madu, HP dan uang dirampok
Sumber air AQUA: Ini pernyataan terbaru Badan Perlindungan Konsumen Nasional
Jenderal polisi asal Sukabumi ini resmi tinggalkan Polda Metro Jaya
Loyalis Jokowi, Hasan Nasbi ke Menkeu Purbaya: Nggak ada orang tiba-tiba hebat
Segini ONH dan jatah kuota haji 2026 Jawa Barat, Sukabumi berapa?
Dedi Mulyadi tak habis pikir kenapa AQUA harus setor duit ke PDAM dan PJT II
Respons pernyataan Jokowi soal Whoosh, Purbaya: Ada benarnya sedikit

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 04:22 WIB

10 anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, ada Listyo Sigit Prabowo

Rabu, 5 November 2025 - 13:28 WIB

Pemuda Baduy Dalam korban begal di Jakarta, madu, HP dan uang dirampok

Selasa, 4 November 2025 - 11:00 WIB

Sumber air AQUA: Ini pernyataan terbaru Badan Perlindungan Konsumen Nasional

Minggu, 2 November 2025 - 01:50 WIB

Jenderal polisi asal Sukabumi ini resmi tinggalkan Polda Metro Jaya

Sabtu, 1 November 2025 - 18:55 WIB

Loyalis Jokowi, Hasan Nasbi ke Menkeu Purbaya: Nggak ada orang tiba-tiba hebat

Berita Terbaru

Redenominasi Rupiah. l Istimewa

Regulasi

Redenominasi Rupiah: 2027 UMK Sukabumi Rp4,2 ribu

Jumat, 7 Nov 2025 - 17:41 WIB