Mak Entim Tergolek Tak Berdaya di Cisaat Sukabumi, Keluarganya Tidak Diketahui

- Redaksi

Minggu, 6 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mak Entim Tergolek tak berdaya di Cisaat. l Supardi

Mak Entim Tergolek tak berdaya di Cisaat. l Supardi

SUKABUMIHEADLINE.com l CISAAT – Seorang nenek tua bernama Entim Patimah tergolek tak berdaya di rumah sahabat karibnya, Mami (sudah meninggal dunia) di Kampung Cibencoy RT 29/08, Desa/Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Diceritakan cucu dari almarhumah Mami, bernama Supardi, mak Entim hingga kini tidak diketahui warga mana. Hanya saja, sejak ia belum lahir, Entim sudah tinggal bersama neneknya.

“Dari dulu tinggal di rumah keluarga saya. Orang tua saya juga tidak tahu mak Entim aslinya dari mana,” jelas Supardi kepada sukabumiheadline.com, Ahad (6/11/2022) sore.

“Jadi dari saya belum lahir, mak Entim sudah tinggal di sini, sudah puluhan tahun,” imbuhnya.

Diakui Supardi, selama ini mak Entim sering berkunjung ke daerah Cisande di Kecamatan Cicantayan atau Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi. Namun, ia selalu menolak untuk diantar.

Baca Juga :  Ibunya Sakit Keras, Pedagang Es Campur asal Nagrak Sukabumi Setahun Menghilang

“Setiap kali mau dianterin selalu menolak dan diminta turun di Cibolang,” kata Supardi.

Kini, tambah dia, dalam kondisi sudah pikun dan tidak bisa mendengar, keluarganya mengaku kesulitan harus menghubungi siapa.

“Sudah pikun dan sudah tidak bisa berjalan kaki. Pendengarnya juga sudah terganggu, jadi kami kesulitan mencari tahu saudaranya,” jelasnya.

“Makanya saya unggah di media sosial, barangkali ada saudaranya yang mengenali mak Entim,” pungkas Supardi.

Berita Terkait

Kolaborasi haram pemuda Cibadak Sukabumi dan orang tua dari Binjai berujung sel
Alvin, wisatawan asal Bogor korban tewas terseret ombak Pantai Sukabumi, satu hilang
Diserahkan ke perusahaan, 5 fakta pria asal Sukabumi gandir usai cekcok dengan pacar
Identitas dua wisatawan asal Bogor hilang terseret ombak Pantai Karangpapak Sukabumi, masih dicari
Pria Sukabumi ini gantung diri usai cekcok dengan pacar
Miris, mahasiswa di Sukabumi kuliah sambil jual narkoba
Ujian berat warga Jampang Tengah Sukabumi belum berakhir, diaspal hanya tahan 3 bulan
Disentil KDM, Pemkab Sukabumi satset verval korban bencana di Simpenan

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 13:37 WIB

Alvin, wisatawan asal Bogor korban tewas terseret ombak Pantai Sukabumi, satu hilang

Minggu, 18 Januari 2026 - 21:02 WIB

Diserahkan ke perusahaan, 5 fakta pria asal Sukabumi gandir usai cekcok dengan pacar

Minggu, 18 Januari 2026 - 14:25 WIB

Identitas dua wisatawan asal Bogor hilang terseret ombak Pantai Karangpapak Sukabumi, masih dicari

Sabtu, 17 Januari 2026 - 01:39 WIB

Pria Sukabumi ini gantung diri usai cekcok dengan pacar

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:40 WIB

Miris, mahasiswa di Sukabumi kuliah sambil jual narkoba

Berita Terbaru

Ilustrasi wartawan sedang wawancara narasumber - sukabumiheadline.com

Regulasi

Bolehkah wartawan dituntut pidana? Ini putusan terbaru MK

Senin, 19 Jan 2026 - 22:39 WIB