Meninggal Dunia di RS, Pulang Aksi Buruh Tabrak Truk Pupuk di Jalur Lingsel Sukabumi

- Redaksi

Jumat, 3 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RD, buruh pabrik Pratama yang terkapar di Jalan Lingsel I Istimewa

RD, buruh pabrik Pratama yang terkapar di Jalan Lingsel I Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com – Ronald Dika (30) salah seorang buruh pabrik PT Pratama mengalami kecelakaan saat hendak pulang dari lokasi aksi unjuk rasa, di Jalan Lingkar Selatan, Kelurahan Sukakarya, Kecamatan Warudoyong, Kota Sukabumi, Jumat (3/12/2021) sekira pukul 12.15 WIB, akhirnya meninggal dunia di rumah sakit.

Pantauan sukabumiheadlines.com di lokasi kejadian, Ronald mengalami nasib nahas setelah motor Beat bernopol F 3977 TS yang dikendarainya menabrak bagian belakang bak truk yang tengah parkir. Ronald diketahui melaju dari arah Cibolang menuju Sukaraja, kemudian menabrak truk bermuatan pupuk nopol F 8471 SW.

Baca Juga :  PLTU Palabuhanratu Sukabumi ditutup, Indonesia selamat dari beban Rp124 triliun

Berita Terkait: Luka di Kepala, Pulang Aksi Buruh Tabrak Truk Pupuk Terparkir di Jalur Lingsel Sukabumi

Terlihat pengendara motor yang terlibat kecelakaan masih dalam kondisi bernyawa dan langsung dilarikan ke rumah sakit menggunakan ambulans yang kebetulan melintas di lokasi kejadian.

Kabar meninggalnya Ronald dibenarkan Kanit Gakum Satlantas Polres Sukabumi Kota Ipda Jajat Munajat.

“Kabar terakhir demikian, meninggal dunia dalam perawatan tim medis,” kata Jajat kepada wartawan.

Berita Terkait

Lagi, pemotor jadi korban jalan butut di Sukalarang Sukabumi
Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi pada peringatan ke-29 Hari OTDA: Menuju Indonesia Emas 2045
Progres Tol Bocimi Seksi 3, Cibadak-Sukabumi Barat: Dikebut meski hujan
Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 02:39 WIB

Lagi, pemotor jadi korban jalan butut di Sukalarang Sukabumi

Jumat, 25 April 2025 - 15:23 WIB

Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi pada peringatan ke-29 Hari OTDA: Menuju Indonesia Emas 2045

Kamis, 24 April 2025 - 19:11 WIB

Progres Tol Bocimi Seksi 3, Cibadak-Sukabumi Barat: Dikebut meski hujan

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Berita Terbaru

Lakalantas di Sukalarang, Kabupaten Sukabumi - Hery Lukmanulhakim

Peristiwa

Lagi, pemotor jadi korban jalan butut di Sukalarang Sukabumi

Sabtu, 26 Apr 2025 - 02:39 WIB