Punya Nama Bagus, Terungkap Identitas Wanita Tewas Tertabrak KA Pangrango di Cicantayan Sukabumi

- Redaksi

Rabu, 10 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jasad Faizza Cahya Buriarti, wanita Sukabumi tertabrak KA Pangrango. l Istimewa

Jasad Faizza Cahya Buriarti, wanita Sukabumi tertabrak KA Pangrango. l Istimewa

sukabumiheadline.com l Identitas wanita yang tewas tertabrak Kereta Api (KA) Pangrango pada Selasa (9/12/2024), memiliki nama yang cukup bagus, yakni Faizza Cahya Buriarti.

Menurut data Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Sukabumi, perempuan tersebut berasal dari Jalan Cikukulu RT 018/005, Desa Cisande, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

“Korban atas nama Faizza Cahya Budiarti, usia 22 tahun, Alamat Jalan Cikukulu, Desa Cisande, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi, “jelas Kepala Divisi Humas Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Sukabumi, Aril Solehudin, Rabu (10/12/2024).

Baca Juga :  Karyawan PMI Kabupaten Sukabumi dilatih penanggulangan kebakaran

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Warga Nagrak Tewas di Tempat, Lakalantas Maut di Cibadak Sukabumi

Diberitakan sukabumiheadline.com sebelumnya, masinis telah membunyikan klakson lokomotif (Semboyan 35) berkali-kali, namun tidak diindahkan. Baca lengkap: Masinis Sudah Klakson, Wanita Tanpa Identitas Tabrakkan Diri ke Kereta di Cicantayan Sukabumi

Berita Terkait

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri
DPRD Kabupaten Sukabumi setujui Raperda Perubahan No 15/2023 tentang PDRD
Bocah Sukabumi tenggelam saat mandi di sungai sepulang mengaji akhirnya ditemukan
Bocah 9 tahun hilang tenggelam di sungai Bantargadung Sukabumi

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Jumat, 18 April 2025 - 18:16 WIB

Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis

Jumat, 18 April 2025 - 11:11 WIB

Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri

Berita Terbaru