Tidak Ada Bocimi Seksi 2, Tiga Ruas Tol Ditarget Rampung Akhir 2022

- Redaksi

Rabu, 8 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMIHEADLINE.com l Kementerian PUPR menargetkan 16 ruas tol baru sepanjang 332 km akan tuntas dan siap diresmikan hingga akhir tahun ini.

Ruas tol tersebut antara lain Cibitung-Cilincing seksi 2 dan 3 (24,6 km), Padang-Pekanbaru seksi Pekanbaru-Bangkinang (31 km), dan Lubuk Linggau-Curup-Bengkulu seksi Bengkulu-Taba Penanjung (16,7 km).

“Ketiga ruas tol tersebut sudah uji laik fungsi. Sementara 13 ruas tol lainnya ditargetkan tuntas hingga akhir Desember 2022,” demikian dikutip sukabumiheadline.com dari laman resmi Kementerian PUPR, Rabu (8/6/2022) dinihari.

Hingga Juni 2022, panjang total jalan tol yang beroperasi di Indonesia mencapai 2.500 km. Jalan tol tersebut terbagi menjadi 66 ruas tol dan dikelola oleh 46 Badan Usaha Jalan Tol (BUJT).

Tidak Ada Tol Bocimi Seksi 2

Sayangnya, warga Sukabumi masih harus bersabar karena ruas Tol Bocimi Seksi 2 yang menghubungkan Cigombong dengan Cibadak tidak ada dalam rilis resmi tersebut.

Baca Juga :  Ribuan Santri dan Warga Hadiri Jampang Kulon Bershalawat

Diberitakan sebelumnya, harapan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono bahwa Kementerian PUPR mampu menyelesaikan Jalan Tol Bocimi seksi 2 sepanjang 11,90 kilometer bisa tepat waktu, yakni Agustus 2021, ternyata meleset. Selengkapnya: Warga Sukabumi Harap Sabar, Tol Bocimi Seksi 2 Ternyata Selesai Akhir 2021

Hal itu karena progres pekerjaan baru mencapai 75,5% dan ditargetkan rampung akhir tahun 2021. Namun, target itupun kembali meleset hingga memasuki tahun 2022. Selengkapnya: Pembangunan Tol Bocimi Seksi 2 Cigombong-Cibadak Tak Jadi Prioritas 2022

Berita Terkait

Redenominasi Rupiah: 2027 UMK Sukabumi Rp4,2 ribu
BAKTI Komdigi: Sosialisasi digitalisasi UMKM di Sukabumi dan Kompetisi Hidden Gem 2025
Kilang minyak modular Sukabumi dibangun tahun ini
Beban Rp11,493 miliar per hari, Prabowo: Saya tanggung jawab nanti Whoosh
Dedi Mulyadi: 2 Januari 2026, truk AMDK dan tambang wajib dua sumbu, ini solusi buat sopir
Tasikmalaya juara warga paling kreatif se-Jawa Barat, Sukabumi ke berapa?
Diskon 20%, segini tarif Jalan Tol Bocimi Seksi 2 jika liburan ke Sukabumi
KDM minta kantor pusat AQUA pindah ke Sukabumi

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 17:41 WIB

Redenominasi Rupiah: 2027 UMK Sukabumi Rp4,2 ribu

Kamis, 6 November 2025 - 08:00 WIB

BAKTI Komdigi: Sosialisasi digitalisasi UMKM di Sukabumi dan Kompetisi Hidden Gem 2025

Rabu, 5 November 2025 - 15:00 WIB

Kilang minyak modular Sukabumi dibangun tahun ini

Selasa, 4 November 2025 - 22:43 WIB

Beban Rp11,493 miliar per hari, Prabowo: Saya tanggung jawab nanti Whoosh

Senin, 3 November 2025 - 23:03 WIB

Dedi Mulyadi: 2 Januari 2026, truk AMDK dan tambang wajib dua sumbu, ini solusi buat sopir

Berita Terbaru

Redenominasi Rupiah. l Istimewa

Regulasi

Redenominasi Rupiah: 2027 UMK Sukabumi Rp4,2 ribu

Jumat, 7 Nov 2025 - 17:41 WIB