Alami Pusing dan Mual, 10 Warga Kalapanunggal Sukabumi Dirawat

- Redaksi

Kamis, 3 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga Kalapanunggal diduga mengalami keracunan. l Istimewa

Warga Kalapanunggal diduga mengalami keracunan. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l KALAPANUNGGAL – Sepuluhan orang warga Kampung Nutug, Desa/Kecamatan Kalapanunggal, Kabupaten Sukabumi, harus menjalani perawatan di Puskesmas.

Informasi diperoleh, 10 orang warga tersebut diduga mengalami keracunan yang bersumber dari makanan, Kamis (3/2/2022).

Kasi Humas Polres Sukabumi Ipda Aah Saepul Rohman mengatakan, kesepuluh warga itu diduga keracunan makanan setelah makan telur balado mie goreng dari acara tasyakuran di rumah salah seorang warga.

“Warga yang diduga keracunan itu mengeluhkan nyeri perut, mual dan pusing-pusing,” ujar Aah kepada sukabumiheadline.com.

Dijelaskan Aah, berdasarkan informasi yang didapatnya dari Polsek Kalapanunggal, warga yang mengalami dugaan keracunan masih menjalani penanganan medis.

Baca Juga :  Bunda Sukabumi, Ini Resep Mie Telur dengan Takaran Sendok agar Higienis

“Upaya Polsek Kalapanunggal bersama warga telah membawa sampel makanan ke Dinas Kesehatan Kabupaten Sukabumi,” jelasnya.

“Sampel makanan itu nantinya akan di uji laboratorium, kalau untuk penyebab masih dalam proses penyelidikan,” tandas Aah.

Berita Terkait

Miris, mahasiswa di Sukabumi kuliah sambil jual narkoba
Ujian berat warga Jampang Tengah Sukabumi belum berakhir, diaspal hanya tahan 3 bulan
Disentil KDM, Pemkab Sukabumi satset verval korban bencana di Simpenan
11 kecamatan di Sukabumi diterjang banjir dan longsor, karya KDM rungkad
Momen Bupati Sukabumi dipuji setinggi langit oleh KDM, sebelumnya sempat dikritik
Pria pelaku pencabulan anak di Cisaat Sukabumi ditangkap di rental PS
Ngeri, penemuan mayat tanpa kepala tapi tubuh utuh di Sukabumi
Nestapa Abah Uloh, lansia korban bencana alam Sukabumi huni gubuk reyot

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:40 WIB

Miris, mahasiswa di Sukabumi kuliah sambil jual narkoba

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:26 WIB

Ujian berat warga Jampang Tengah Sukabumi belum berakhir, diaspal hanya tahan 3 bulan

Selasa, 13 Januari 2026 - 13:00 WIB

Disentil KDM, Pemkab Sukabumi satset verval korban bencana di Simpenan

Selasa, 13 Januari 2026 - 01:33 WIB

11 kecamatan di Sukabumi diterjang banjir dan longsor, karya KDM rungkad

Senin, 12 Januari 2026 - 00:01 WIB

Momen Bupati Sukabumi dipuji setinggi langit oleh KDM, sebelumnya sempat dikritik

Berita Terbaru

Dua mahasiswa di Sukabumi ditangkap dengan barang bukti narkoba - Polres Sukabumi Kota

Sukabumi

Miris, mahasiswa di Sukabumi kuliah sambil jual narkoba

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:40 WIB

Menteri Keuangan, Purbaya Yudhi Sadewa - sukabuniheadline.com

Ekonomi

Menkeu Purbuya: Bisnis media akan cerah

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:01 WIB