Awal Mula Kebakaran, Petugas Berjibaku Padamkan Api di PT HJ Busana Indah Cicurug Sukabumi

- Redaksi

Rabu, 13 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PT HJ Busana Indah Cicurug, Kabupaten Sukabumi Hangus terbakar. l Anry Wijaya

PT HJ Busana Indah Cicurug, Kabupaten Sukabumi Hangus terbakar. l Anry Wijaya

sukabumiheadline.com l Kebakaran yang terjadi di PT HJ Busana Indah yang berada di Kampung Benteng RT 02/04, Desa Kutajaya, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat hingga terlihat asap hitam membumbung tinggi, Rabu (13/12/2023) malam.

Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun di lokasi, peristiwa tersebut diketahui kurang lebih berawal pada pukul 21.00 WIB. Saat itu, api sudah membesar di dalam pabrik yang disertai kemunculan asap tebal.

Terpantau hingga pukul 23.00 WIB, Tim Pemadam Kebakaran (Damkar) masih terus berjibaku berusaha memadamkan titik api dengan mengerahkan beberapa unit truk damkar.

Terlihat 7 unit kendaraan pemadam kebakaran dari tim pemadam kebakaran Sukabumi dibantu tim pemadam kebakaran dari wilayah Bogor masih berjibaku memadamkan api.

Baca Juga :  Tebing di Sirnarasa Sukabumi Ambruk Tutupi dan Rusak Jalan

Diberitakan sukabumiheadline.com sebelumnya, api terlihat besar di PT HJ Busana Indah yang bergerak di bidang garmen ini cukup besar hingga membuat asap yang membumbung di wilayah Cicurug.

“Kebakaran cukup besar kalau dilihat dari asapnya. Saya sedang dalam perjalanan baru lihat atap perusahaan. Tetapi asap terlihat membumbung tinggi,” ungkap Asep Sunandar (42) warga yang pada saat kejadian melintasi lokasi.

Berita Terkait

5 soal bikin wisatawan luar daerah jengkel ketika berkunjung ke Sukabumi
Bikin lieur! Tugu batas Kota Sukabumi dikeluhkan pengguna jalan
Mencari peruntungan di Babel, pria asal Cisarua Sukabumi malah ditangkap Tim Hantu
Pengakuan Wanita Sukabumi ke KDM, ternyata harus bayar ganti rugi Rp50 juta
Bocah perempuan jadi korban jambret HP di Sukabumi terseret hingga 200 meter, pelaku mahasiswa
Operasi Zebra Lodaya 2025, Polres Sukabumi Kota sikat puluhan motor knalpot brong
Setelah mengaku lapar, Usep pria asal Sukabumi meninggal dunia di Masjid Baitulrahman
Pria Sukabumi bagian rekrutmen PMI jadi admin judol di luar negeri ditangkap

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 00:10 WIB

5 soal bikin wisatawan luar daerah jengkel ketika berkunjung ke Sukabumi

Kamis, 27 November 2025 - 13:43 WIB

Bikin lieur! Tugu batas Kota Sukabumi dikeluhkan pengguna jalan

Kamis, 27 November 2025 - 03:29 WIB

Mencari peruntungan di Babel, pria asal Cisarua Sukabumi malah ditangkap Tim Hantu

Selasa, 25 November 2025 - 01:00 WIB

Pengakuan Wanita Sukabumi ke KDM, ternyata harus bayar ganti rugi Rp50 juta

Senin, 24 November 2025 - 16:43 WIB

Bocah perempuan jadi korban jambret HP di Sukabumi terseret hingga 200 meter, pelaku mahasiswa

Berita Terbaru

Realme Neo 8 - Realmi

Gadget

Spesifikasi Realme Neo 8, ponsel canggih Rp1 jutaan

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:00 WIB