Ketika Prabowo Subianto Pamer Makan Malam Bareng Ridwan Kamil

- Redaksi

Kamis, 14 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prabowo Subianto makan malam bareng Ridwan Kamil. l Istimewa

Prabowo Subianto makan malam bareng Ridwan Kamil. l Istimewa

sukabumiheadline.com l Bakal calon presiden (bacapres) dari Partai Gerindra Prabowo Subianto mengunggah foto bersama mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil di akun Instagram.

Dilihat sukabumiheadline.com, Kamis (14/9/2023) pagi, momen makan malam berdua itu diunggah di Instagram resmi Menteri Pertahanan itu, @prabowo.

Tampak dalam foto yang diunggah Prabowo, ia mengenakan kemeja putih. Sedangkan, Ridwan Kamil berjaket hitam.

Terlihat Prabowo dan Ridwan Kamil duduk satu meja berhadap-hadapan dengan di salah satu sudut restoran sambil saling melepas tawa.

Dari lima foto yang diunggah Prabowo Subianto, terlihat salah satunya merupakan kuliner khas Jawa Barat, yakni cilok atau aci dicolok di dalam mangkok yang dibawa Ridwan Kamil sebagai oleh-oleh.

Baca Juga :  Pasangan Prabowo-Puan Berpeluang Terjadi, Bagaimana Cak Imin?

Sementara di foto kelima, terlihat Bacapres koalisi Indonesia Maju itu mengantar Ridwan Kamil hingga ke pintu keluar. Sementara, Ridwan Kamil terlihat melambaikan tangan dari jendela mobilnya.

Unggahan foto di akun Instagram Prabowo Subianto. l Tangkapan layar
Unggahan foto di akun Instagram Prabowo Subianto. l Tangkapan layar

Dalam unggahannya, Prabowo menyertakan caption yang menyebut momen tersebut sebagai acara makan malam bersama Kang Emil, nama populer mantan Wali Kota Bandung itu.

Tuang sareng Kang Emil (makan bersama Kang Emil-red),” tulis Prabowo.

Hatur nuhun kanggo oleh-oleh cilokna, raos pisan (terima kasih oleh-oleh ciloknya, enak banget-red),” ucap Prabowo.

Berita Terkait

Dedi Mulyadi tak habis pikir kenapa AQUA harus setor duit ke PDAM dan PJT II
Respons pernyataan Jokowi soal Whoosh, Purbaya: Ada benarnya sedikit
Banjir kepung Jawa Barat, dari Sukabumi, Bogor hingga Karawang
Magang ke Jerman, 15 pemuda Sumatera Barat ikuti SSW di Sukabumi
Soal meme, Bahlil: Saya sudah biasa diejek dan jadi korban bully sejak SD
Hasil sidak pabrik AQUA, Dedi Mulyadi sampai harus bikin aturan baru
Menelisik harta karun peninggalan Jepang, kini tenda biru kepung Gunung Salak
Cegah keracunan, dapur MBG wajib masak gunakan air galon

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 05:45 WIB

Dedi Mulyadi tak habis pikir kenapa AQUA harus setor duit ke PDAM dan PJT II

Rabu, 29 Oktober 2025 - 07:57 WIB

Respons pernyataan Jokowi soal Whoosh, Purbaya: Ada benarnya sedikit

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:42 WIB

Banjir kepung Jawa Barat, dari Sukabumi, Bogor hingga Karawang

Senin, 27 Oktober 2025 - 13:00 WIB

Magang ke Jerman, 15 pemuda Sumatera Barat ikuti SSW di Sukabumi

Minggu, 26 Oktober 2025 - 11:00 WIB

Soal meme, Bahlil: Saya sudah biasa diejek dan jadi korban bully sejak SD

Berita Terbaru

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi sidak pabrik AQUA di Kabupaten Subang - Ist

Bisnis

KDM minta kantor pusat AQUA pindah ke Sukabumi

Kamis, 30 Okt 2025 - 09:00 WIB

Bangunan ambruk terdampak banjir di Cisolok Kabupaten Sukabumi - Sukabumi Sehati

Sukabumi

Ini biang kerok banjir Cisolok Sukabumi

Rabu, 29 Okt 2025 - 23:11 WIB