Pohon di Depan Rumah Prabowo Subianto Tumbang Timpa Fortuner, Ganjar Kaget

- Redaksi

Rabu, 17 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pohon tumbang di depan rumah Prabowo Subianto timpa Fortuner. l Istimewa

Pohon tumbang di depan rumah Prabowo Subianto timpa Fortuner. l Istimewa

sukabumiheadline.com l Sebuah pohon berukuran besar di depan rumah capres nomor urut 2 Prabowo Subianto di Jalan Sriwijaya, Jakarta Selatan, tumbang, Selasa (16/1/2024).

Tak hanya itu, pohon tumbang tersebut kemudian menimpa satu unit mobil Fortuner warna hitam yang sedang terparkir. Akibatnya, mobil langsung ringsek.

Baca Juga :  Disikat Kontainer, Mahoni Tumbang Timpa Jalan di Bojonggenteng Sukabumi

Namun beruntung, tidak ada orang di dalam mobil tersebut, sehingga tidak menimbulkan korban luka maupun jiwa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara, dilansir dari kompas.com, seorang saksi bernama Ganjar Andika mengungkapkan, saat pohon tumbang dirinya sedang mengobrol dengan satpam di dekat pohon.

Baca Juga :  Hashim Djojohadikusumo: Prabowo-Gibran Pasti Menang Pilpres 2024

“Enggak terlalu kencang (anginnya). Biasa. Cuma lama-lama itu pohonnya langsung doyong langsung gitu (tumbang) langsung. Bruuaaaaakkkkkkk! Kayak ini saja, apa, kayak gemuruh gitu (suaranya),” jelasnya.

“Oh iya kaget itu kaget. Saya mau ini juga takutnya kena,” kata Ganjar.

Berita Terkait

Dipacu dari Sukabumi, Harley Davidson nyungsep usai serempet pemotor lain
Perkembangan dan penanganan bencana di Indonesia, dari Sukabumi hingga Talaud
Terungkap pemicu ledakan di kawasan IUP PT Antam UPBE Pongkor Bogor
Ngeri! Puluhan penambang emas ilegal di Pongkor Bogor keracunan gas
Tidak boleh dirahasiakan, KIP putuskan ijazah Jokowi sebagai informasi terbuka
Anak jalanan yang tak sekolah, lansia dan guru dapat makan bergizi gratis
500 korban bencana minta kepastian, KDM ingin Pemkab Sukabumi ajukan ke pemprov
Istri Dirdik KPK, Kombes Sumarni: Dari Polres Sukabumi Kota jadi Kapolres Metro Bekasi

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:28 WIB

Dipacu dari Sukabumi, Harley Davidson nyungsep usai serempet pemotor lain

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:56 WIB

Perkembangan dan penanganan bencana di Indonesia, dari Sukabumi hingga Talaud

Jumat, 16 Januari 2026 - 01:39 WIB

Terungkap pemicu ledakan di kawasan IUP PT Antam UPBE Pongkor Bogor

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:06 WIB

Ngeri! Puluhan penambang emas ilegal di Pongkor Bogor keracunan gas

Rabu, 14 Januari 2026 - 03:31 WIB

Tidak boleh dirahasiakan, KIP putuskan ijazah Jokowi sebagai informasi terbuka

Berita Terbaru