Ruang Kelas SDN Tenjojaya Cidahu Sukabumi Ambruk, Polisi Lakukan Penyelidikan

- Redaksi

Rabu, 15 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepolisian dari Sektor Cidahu langsung datang ke lokasi SDN Tenjojaya I Istimewa

Kepolisian dari Sektor Cidahu langsung datang ke lokasi SDN Tenjojaya I Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com I CIDAHU – Pasca runtuhnya atap ruang kelas Sekolah Dasar Negeri (SDN) Tenjojaya yang berada di Kampung Cidahu Tonggoh, Desa Tangkil, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Selasa, (14/9/2021) pihak kepolisian melakukan penyelidikan.

Hal tersebut diungkapkan, Kanit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Cidahu Aipda Hersan saat ditemui sukabumiheadlines.com di Markas Komando Polsek Cidahu, Kamis (16/9/2021).

“Kami pihak kepolisian dari Sektor Cidahu langsung datang ke lokasi dan mengecek peristiwa runtuhnya bangunan ruang kelas tersebut,” ungkap Aipda Hersan.

Baca Juga :  Dua Tewas Satu Selamat, Warga Cidahu Sukabumi Tertimbun Longsor

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Akibat dari ambruknya ruang bangunan kelas 2 SDN Tenjojaya tersebut selain menyebabkan seluruh bangunan ruangan kelas 2 ambruk total, juga berdampak kepada bangunan kelas di sebelahnya.

“Kita masih melakukan penyelidikan terkait runtuhnya atas Kelas 2 SDN Tenjojaya, dan kita sudah memasang polisi line mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi pada peringatan ke-29 Hari OTDA: Menuju Indonesia Emas 2045
Progres Tol Bocimi Seksi 3, Cibadak-Sukabumi Barat: Dikebut meski hujan
Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri
DPRD Kabupaten Sukabumi setujui Raperda Perubahan No 15/2023 tentang PDRD

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 15:23 WIB

Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi pada peringatan ke-29 Hari OTDA: Menuju Indonesia Emas 2045

Kamis, 24 April 2025 - 19:11 WIB

Progres Tol Bocimi Seksi 3, Cibadak-Sukabumi Barat: Dikebut meski hujan

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Jumat, 18 April 2025 - 18:16 WIB

Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi

Berita Terbaru