Sungai Cibojong Meluap, 5 Rumah dan 5 Ha Sawah di Cidahu Sukabumi Terdampak

- Redaksi

Senin, 13 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Luapan Air Sungai Cibojong I Istimewa

Luapan Air Sungai Cibojong I Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com I CIDAHU – Pasca derasnya hujan yang mengguyur di wilayah Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, Ahad (12/9/2021), mengakibatkan aliran Sungai Cibojong meluap dan sejumlah rumah serta sawah milik warga terendam.

Pantauan di lokasi dan informasi dari Petugas Penanggulangan Bencana Kecamatan (P2BK) Cidahu Rizki Waluyan, meluapnya Sungai Cibojong mengakibatkan sejumlah rumah mengalami kerusakan.

Baca Juga :  Dua Penambang Emas Ilegal Tewas Tertimbun Longsor di Simpenan Sukabumi

“Kejadian air sungai meluap setelah hujan lebat yang mengguyur Sukabumi dan sekitarnya, lima rumah dan sawah warga di Desa Cidahu, Jayabakti dan Pondokkaso Tengah terendam air,” ungkapnya kepada sukabumiheadlines.com, disela peninjauan lokasi, Senin (13/9/2021).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rizky menambahkan, kurang lebih sekira lima hektar sawah warga terdampak, sementara untuk kerugian masih belum bisa dipastikan.

Baca Juga :  Mensos Janji Rawat Kakek dan Anak Yatim yang Dianiaya di Tegalbuleud Sukabumi

“Untuk rumah warga yang terendam lokasinya di Kampung Bantar, Desa Pondokkaso Tengah. Namun sekarang sudah dibersihkan oleh warga, Alhamdulillah tidak ada laporan untuk korban dan kami masih melakukan pendataan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Ujian berat warga Jampang Tengah Sukabumi belum berakhir, diaspal hanya tahan 3 bulan
Disentil KDM, Pemkab Sukabumi satset verval korban bencana di Simpenan
11 kecamatan di Sukabumi diterjang banjir dan longsor, karya KDM rungkad
Momen Bupati Sukabumi dipuji setinggi langit oleh KDM, sebelumnya sempat dikritik
Pria pelaku pencabulan anak di Cisaat Sukabumi ditangkap di rental PS
Ngeri, penemuan mayat tanpa kepala tapi tubuh utuh di Sukabumi
Nestapa Abah Uloh, lansia korban bencana alam Sukabumi huni gubuk reyot
Batu numpuk dalam rumah, warga korban bencana Sukabumi nangis tak ada perhatian

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:26 WIB

Ujian berat warga Jampang Tengah Sukabumi belum berakhir, diaspal hanya tahan 3 bulan

Selasa, 13 Januari 2026 - 13:00 WIB

Disentil KDM, Pemkab Sukabumi satset verval korban bencana di Simpenan

Selasa, 13 Januari 2026 - 01:33 WIB

11 kecamatan di Sukabumi diterjang banjir dan longsor, karya KDM rungkad

Senin, 12 Januari 2026 - 00:01 WIB

Momen Bupati Sukabumi dipuji setinggi langit oleh KDM, sebelumnya sempat dikritik

Minggu, 11 Januari 2026 - 20:42 WIB

Pria pelaku pencabulan anak di Cisaat Sukabumi ditangkap di rental PS

Berita Terbaru

Xiaomi 17 Pro Max - Xiaomi

Tak Berkategori

Xiaomi 17 Max meluncur tahun ini, cek review spesifikasi dan harga

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:01 WIB